Hadiri Pelantikan PCNU Kabupaten Sijunjung, Bupati Benny Dwifa Ajak NU Berkolaborasi Bangun Sijunjung

    Hadiri Pelantikan PCNU Kabupaten Sijunjung, Bupati Benny Dwifa Ajak NU Berkolaborasi Bangun Sijunjung

    SIJUNJUNG - Bupati Sijunjung Benny Dwifa Yuswir, S.STP, M.Si menghadiri Pelantikan Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Kabupaten Sijunjung Periode 2022-2027 dirangkaikan dengan pembukaan Pendidikan Dasar Pendidikan Kader Penggerak Nahdlatul Ulama (PD PKPNU). Jum'at (18/11/2022) di Pondok Pesantren Al Bukhori Timpeh 6 Nagari Kamang, Kecamatan Kamang Baru.

    Mengawali sambutannya Bupati Benny menyampaikan "Atas nama Pemerintah Kabupaten Sijunjung mengucapkan selamat kepada Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Kabupaten Sijunjung yang baru dilantik".

    Bupati berharap pengurus baru mampu menjalankan amanah dengan baik, mampu membawa NU Kabupaten Sijunjung semakin jaya dan terus berkontribusi dan berkolaborasi untuk kemajuan Sijunjung kedepannya.

    Dikatakan Benny "NU memiliki peran strategis dalam perjalanan bangsa sejak zaman sebelum merdeka hingga saat ini., " tutupnya.

    Hadir pada acara tersebut Wabendum PBNU, Kadis Kominfo, Camat Kamang Baru, Kabag Prokopim, Unsur Forkopimcam Kamang Baru, Wali Nagari Kamang, Pengurus Wilayah NU Sumbar, Pengurus Cabang NU Kabupaten Sijunjung,  dan undangan lainnya.  

    Dodon Afrianto

    Dodon Afrianto

    Artikel Sebelumnya

    Bunda PAUD Sijunjung Tutup Bimtek Peningkatan...

    Artikel Berikutnya

    Kajari Sijunjung Sosialisasi Pencegahan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Babinsa Kuala Kencana Bantu Warganya Mengolah Sagu
    Pemkab Sijunjung Dukung Pembangunan Masjid IC Abi Muhammdad Li-Ta'limil Qur'an   Pontren As-salam
    Lepas Keberangkatan CJH Asal Sijunjung,  Bupati Benny Dwifa : Tahun Ini Bisa Berangkat Setelah Masa Tunggu Yang Panjang Akibat Pandemi
    Sinergi, BAZNAS dan Pemkab Sijunjung Kolaborasi Tingkatkan Perekonomian Masyarakat Transmigran Padang Tarok
    Beri Santunan, Bupati Benny Dwifa Sambangi Keluarga Korban Hilang di Nagari Sibakur
    Puskesmas Tanjung Gadang - Sijunjung sukses menjadi tiga besar dalam Kompetisi Inovasi Nasional APKESMI.
    Hadiri Wisuda Tahfizh Qur’an, Wabup Iraddatillah : Setiap Tahun Lahir Hafizd Dan Hafizah Di Kabupaten Sijunjung
    Rakornas TP PKK Dibuka Ibu Iriana Jokowi, Ny. Riri Benny Dwifa Hadir Didampingi Kasubag Protokol Khaidir Ali Daulay
    Kader Posyandu Mekar Indah Nagari Sumpur Kudus Selatan, Raih Juara I Kader Posyandu Berprestasi Tingkat Sumbar
    Stunting di Sijunjung Diidap Lebih 32 Ribu Anak, Pemkab Luncurkan Komitmen Turunkan Stunting
    Ringan Beban Lansia, Pemkab Sijunjung Beri Bantuan Pangan Pokok Dan Sandang
    Bupati Sijunjung Dampingi Rektor UNP Ganefri Tinjau Lokasi Pendirian Gedung Serbaguna Dan Gedung Perkuliahan
    Pemkab Sijunjung Raih WTP Ke - 6 Berturut-turut Sejak 2016
    Pemkab Sijunjung Dukung Pembangunan Masjid IC Abi Muhammdad Li-Ta'limil Qur'an   Pontren As-salam
    Pimpin TSR I, Bupati Benny Dwifa Kunjungi Masjid Baitul Makmur Silokek
    Buka Pertemuan Penguatan Program Sekolah Sehat, Bupati Benny Dwifa : Sekolah Sehat Melahirkan Peserta Didik Berperilaku, Berbudaya Sehat, Cerdas dan Berkarakter

    Ikuti Kami